Hanya Curhatan Mahasiswa Kedokteran Hewan yang Tidak Istimewa [Part 1]

Sunday, August 9, 2015

Semester 6 telah berlalu. Nilai-nilai pun mulai bermunculan di Palawa. Sebelumnya ijinkan saya memperkenalkan diri. Nama saya Nuha Fairusya. Mahasiswa angkatan 2012 yang sedang menuju semester 7, Fakultas Kedokteran Hewan UGM. Tau UGM, kan? Yap, universitas yang menurut Webometrics no. 1 di Indonesia, jadi pasti yang bisa masuk ke universitas ini adalah pemuda-pemudi yang luar biasa. Bukan, saya bukan mau sombong kok, juastru saya ingin menjadikan tulisan ini sebagai cambukan buat diri saya sendiri, yang sebagai mahasiswa salah satu universitas terkemuka, kok masih saja begini :)
The art being a vet student via tumblr.com
Di FKH, kebetulan angkatan saya adalah angkatan terakhir yang memakai sistem blok, karena angkatan 2013 kembali memakai sistem lama yaitu SKS. Sistem blok sendiri lebih banyak digunakan di fakultas-fakultas seperti Kedokteran Umum dan Kedokteran Gigi. Saya kurang tahu dengan fakultas lain, barangkali ada yang berbeda, tapi kurang lebih begini sistem blok di fakultas saya. Kuliah dibuat per blok, atau gampangnya sudah paketan, blok 1 tentang Ketrampilan Belajar, blok 2 tentang Pra Veteriner, blok 3 tentang Sistem Pencernaan, dst. Total ada 24 blok, dengan rincian per semester 3 blok.
Lalu apa bedanya sistem ini dengan yang lama? Sistem blok lebih bertumpu pada SCL atau Student Centered Learning, jadi mahasiswa lebih banyak belajar mandirinya. Jadwal kuliah saya selama seminggu seperti ini:
Senin                 : Tutorial
Selasa & Rabu   : Kuliah (2-3 jam) dan Praktikum
Kamis                : Tutorial
Jumat                 : Kuliah Pakar
             Tutorial sama kuliah pakar itu apa sih? Kuliahnya cuma 2-3 jam? Wow. Jadi gini alurnya. Senin kita tutorial, semacam diskusi kelompok (biasanya 1 kelompok ±15 orang mahasiswa dan seorang dosen sebagai tutor) membahas sebuah skenario. Skenario tersebut sesuai dengan blok yang diambil (biasanya 1 blok 6 unit pembelajaran, 1 UP = 1 skenario, jadi ada 6 skenario per blok). Dari skenario tersebut kemudian didiskusikan permasalahan yang belum dimengerti, untuk kemudian dijadikan learning objective. Dan tugas kami adalah membuat laporan dari learning objective tersebut yang dikumpulkan hari Kamis. Untuk tutorial sendiri jadwalnya sekitar 2 jam.
            Hari Selasa dan Rabu, kami mendapat kuliah dan praktikum untuk menambah ilmu kami, terutama yang belum dimengerti dari tutorial sebelumnya. Dengan ilmu tersebut, dan ditambah belajar sendiri dari referensi lain, maka kami dapat membuat tugas individu berupa laporan. Di hari Kamis, kami tutorial lagi untuk membahas learning objective yang telah ditentukan kemarin. Apabila masih ada yang belum dimengerti, maka dapat ditanyakan di kuliah pakar. Jadi kuliah pakar pada hari Jumat pada dasarnya adalah diskusi mahasiswa dan dosen untuk membahas yang belum dimengerti dari unit pembelajaran tersebut.
            Jadi saya cuma pengen berbagi cerita aja hahaha. Apa sih kenyataan yang ada? Sistem blok di FKH tersebut sebenernya bagus, tapi SAYANGNYA belum siap diterapkan di FKH. Buktinya saya sendiri. Saya merasa memang ilmu yang saya dapat dikit banget, karena saya dituntut buat belajar mandiri. Lalu tugas individu, yang seharusnya jadi latihan buat skripsi maupun karya ilmiah, isinya COPAS semua! Walaupun ada juga beberapa teman saya yang benar-benar mengerjakan sendiri, dan saya acungi jempol buat mereka. Saya sendiri masuk golongan copas, biasanya saya copas dari laporan kakak angkatan, atau kadang dari internet. Cuma waktu agak niat saja saya nyari-nyari jurnal.
            Saya akui, bukan sistemnya yang salah, saya yang males. Ini penyakit susah sekali disembuhkan memang. Harus diniatin bener-bener. Tapi di lain sisi, sebenernya bukan sepenuhnya salah mahasiswa kok kalau kami copas. Semacam pembelaan memang haha. Kenyataannya memang referensi yang ada terutama di perpustakaan FKH masih sangat terbatas. Dan kadang, waktu niat ngerjain pakai buku, pas dibaca ternyata isinya sama kayak di laporan kakak angkatan. Ya alhasil mending copas, daripada kerja dua kali. Makanya saya berprinsip, ga papa copas, yang penting ngerti, yang penting pemahamannya.
Life cycle via pinimg.com
            Ternyata, walau saya suka nulis, saya memang ga cocok nulis hal yang berbau ilmiah, yang punya aturan di sana-sini, yang harus jelas referensinya. Memang lebih asik jadi penulis bebas deh kalau buat saya hehehe.
            Lain kali saya akan cerita soal hobi menulis saya. Dan masih banyak juga curhatan saya sebagai mahasiswa KH. Tunggu cerita lainnya ya!

18 komentar:

  1. Unknown said...:

    Yang ini belom ad lanjutan nya ya nu haha, tp se-pengalaman ku kita gak bil banget sihh, ya walaupun kurang dari temen2 KH yang lain tp yaa ad lah sedikit haha #pembelaan_lagi

    Good job nu, terus berkaryaa yakk

  1. Unknown said...:

    gambarnya keren, saya suka, ijin download ya
    mahasiswa keren

  1. tramusi said...:

    terima kasih kak ngasih gambaran perbedaan sistem blok dengan sistem sks.

    Barangkali butuh jasa terjemah bisa buka ini jasa translate jurnal kedokteran

  1. tayyab said...:

    I really enjoy reading your post about this Posting. This sort of clever work and coverage! Keep up the wonderful works guys, thanks for sharing Mcafee Antivirus Crack

  1. Wow... This blog is very amazing. I really like this blog very much. This blog gave me a lot of information on this topic. Keep it up and keep sharing this type of information with us.
    cubase crack
    bluebeam revu free download crack
    airparrot crack
    bitwig torrent
    quicktime pro key
    Microsoft Office Crack
    Kutool For Excel Crack
    Download TC Games Crack

  1. This is a fantastic blog! Your website is also very quick to load!
    What kind of web host are you using? Is it possible for you to send me your affiliate link for your web host?
    I wish my website was as quick to load as yours.
    zookaware pro crack
    iobit uninstaller crack
    du meter crack
    cyberghost vpn crack

  1. wintenapp said...:

    Please take a breather from working so hard. You have already done such excellent work. It’s time to celebrate now!

    makesoft duplicate finder crack
    anymp4 dvd creator crack
    privacy eraser free crack

  1. Unknown said...:

    To be honest, I don’t know how you manage to do such a good job every single time. Very well done!
    advanced systemcare pro crack
    mixcraft pro studio crack
    omnisphere crack

  1. Sabir said...:


    This is a great blog! Your site is loading too fast!
    What type of web server do you use? Can you send me an affiliate link for your web host?
    I hope my site loads as fast as yours.
    adobe audition crack
    companionlink professional crack
    wondershare tunesgo crack
    icecream pdf editor pro crack

  1. Unknown said...:

    I like this article. I was searching over search engines and found your blog and it really helps thank you very much…
    apowersoft watermark remover crack is a powerful watermark removal tool that can remove watermarks from both movies and images in a single operation. apowersoft watermark remover crack major video and picture formats, including JPG, PNG, BMP, TIFF, and MP4, are supported, as well as MP4, MOV, MKV, FLV, WebM, and a plethora of others. apowersoft watermark remover crack terms of functionality, it has four primary functions, which are as follows. apowersoft watermark remover crack


  1. Oh Wow! Great blog I must say. The thing I like most about your blog is the catchy words that you choose.
    I am also here to provide information about Roadrunner email problems and settings.
    If you or your colleague need any help regarding rr email then you may take information from us.
    We would greatly appreciate any advice or perspectives for potential bloggers, so feel free to contact me.
    Thanks!

    recuva pro crack 2
    disk drill crack 2
    driver talent crack
    adobe photoshop crack
    adobe after effects crack
    corel paintshop pro crack
    bandicam crack
    poweriso crack
    hard disk sentinel pro crack
    ultraiso premium edition crack

  1. I am very impressed with your post because this post is very beneficial for me and provide a new knowledge to me. this blog has detailed information, its much more to learn from your blog post.I would like to thank you for the effort you put into writing this page.
    I also hope that you will be able to check the same high-quality content later.Good work with the hard work you have done I appreciate your work thanks for sharing it. It Is very Wounder Full Post.This article is very helpful, I wondered about this amazing article.. This is very informative.
    “you are doing a great job, and give us up to dated information”.
    iexplorer-crack/
    easyuefi-enterprise-crack/
    avast-premier-crack/
    stellar-data-recovery-premium-crack/

  1. Thanks for sharing this with us. I just loved your way of presentation. I enjoyed reading this .Thanks for sharing and keep writing.
    The Sims 4: Island Livin Crack
    the bat professional crack
    Parkitect Crack

  1. I am very thankful for the effort put on by you, to help us, Thank you so much for the post it is very helpful, keep posting such type of Article.
    Mindjet MindManager Crack
    Microsoft Office Crack

  1. DS SIMULIA TOSCA CRACK allows geography enhancement-driven design ideas for segments and frameworks of liquid streams.
    GlassWire Crack is a program that also offers a variety of skins to select from. Each one of them will notice significant changes in the style and feel of the application.
    Virtual Audio Cable Crack is an application program that operates on Windows to allow live streaming transition from one program in one application to the next simultaneously.
    Dishonored crack events occur in Danualla an enormous industrial metropolis in the streets where technology and mythology collide.

  1. how to install crack software is the best platform for all kinds of without any kind of malware with a complete installation guide for seniors, This platform is specially designed for the students & home users those who can't afford the cost to purchase premium softwares. Your blog is really awesome and i aslo shared on my website because you are sharing a big package of information.

Post a Comment